Bunyi Konsonan Akhir Hangul (Batchim)



Bunyi Konsonan Akhir Hangul (Batchim) atau Pronounciation


Batchim [ 받침 ; diucapkan 'patchim'] dalam tata bahasa Korea adalah konsonan akhir dari suku kata, yaitu huruf konsonan hangeul yang apabila berada pada akhir suku kata memiliki bunyi yang berbeda ketika berada di awal suku kata atau bila digabungkan dengan suku kata berikutnya.


contoh:
* Dalam contoh berikut, batchim ditandai  dengan warna merah.
한국 [han-guk] + 말 [mal] = 한국말 [han-gung-mal]

Dalam contoh kata 한국말 di atas terdapat dua buah 'batchim' yaitu 'n' [ㄴ] bertemu 'k/g' [ㄱ] pada suku kata 한국 dan 'k/g' [ㄱ] bertemu 'm' [ㅁ] pada suku kata 국말.



Bunyi batchim dalam kata 한국 tanpa diikuti kata 말 dibaca 'k', namun bila digabungkan dengan maka bunyinya dibaca 'ng' ===  han-gukmal, menjadi han-gungmal.
Lihat aturan batchim asimilasi.

Semua konsonan hangeul merupakan batchim pada akhir suku kata kecuali ‘, , ’.
Ada 7 kelompok bunyi pengucapan batchim pada akhir suku kata yang tidak diikuti suku kata lain [kata yang berdiri sendiri]:



Karakter Batchim
Pengucapan
Contoh Suku Kata
[Bunyi]
, ,
[k/g, kk, kh]
[] [-k]
,,
 [
kak]

[n]
[] [-n]

 [
nan]
, , , , , ,
[d/t, th, s, ss, c/j, ch, h/t]
[] [-t]
,, , , , ,
 [
tat]

[r/l]
[] [-l]

 [
tal]

[m]
[] [-m]

 [
mam]
,
[b/p, ph]
[] [-p]
,
 [
pap]

[~/ng]
[] [-ng]

 [
ang]


Jenis-jenis Bunyi Batchim
Jika konsonan akhir (batchim) tidak diikuti dengan huruf vokal atau hanya diikuti oleh konsonan lain setelahnya, atau merupakan suku kata terakhir dari kata, maka aturan pengucapannya seperti berikut:


Contoh bunyi Batchim yang tidak diikuti vokal
BatchimBunyi BatchimContoh Kata
ㄱ,ㄲ,ㅋ
[k, kk, kh,]
/k/먹다, 부엌, 깎다
[môkta], [puôk], [kkakda]
ㅂ,ㅍ
[b/p, ph]
/p/밥, 수업, 춥다, 높다
[pap], [suôp], [chupta], [nop'ta]

[r/l]
/l/말 , 살, 칼, 잘, 팔다, 멀다, 알다
[mal], [sal], [khal], [cal], [phalda], [môlda], [alda]

[~/ng]
/ng/강, 성, 왕, 콩, 선생
[kang], [sông], [wang], [khong], [sônsæng]
ㄷ, ㅎ,ㅈ,ㅅ,ㅆ,ㅌ,ㅊ
[d/t, h/t, j/c, s, ss, th, ch]
/t/옷, 곧, 찾다, 있다, 같다, 꽃
[ot], [kot], [chatta], [itta], [katta], [kot]


B. Pengucapan Batchim yang Diikuti oleh Vokal
Jika konsonan di akhir suku kata (batchim) bertemu dengan vokal di awal suku kata berikutnya, maka pengucapan konsonan akhir disambung dengan huruf vokal suku kata berikutnya; bunyi pengucapannya seperti bunyi pengucapan konsonan pada awal suku kata.


Contoh bunyi Batchim yang diikuti vokal
Contoh KataBunyi Batchim
맞아
[mat-a]
마자
[ma-ja]
먹어
[môk-ô]
머거
[mô-gô]
집에
[cip-e]
지베
[ci-be]
놀아
[nol-a]
노라
[no-ra]
필요하다
[phil-yo-ha-da]
피료하다
[phi-ryo-ha-da]
영어
[yông-ô]
영어 *
[yông-ô]
중앙
[jung-ang]
중앙 *
[jung-ang]
좋아
[jot-a]
조아 **
[joa]
한국어
[han-guk-ô]
한구거
[han-gu-gô]
같이
[kath-i]
가치 ***
[ka-chi]
굳이
[kut-i]
구지 ****
[ku-ji]
졸업
[col-ôp]
조럽
[co-rôp]
십일
[sip-il]
시빌
[si-bil]
* Satu-satunya konsonan yang tidak bergeser ke vokal suku kata berikutnya adalah ㅇ karena tidak mungkin untuk mulai suku kata dengan suara "ng" 
** Batchim ㅎ menjadi diam jika diikuti oleh vokal
*** Juga ketika ㅌ berada di posisi terakhir dan diikuti dengan vokal 이, pengucapannya menjadi 치. 
**** Demikian pula ketika ㄷ berada di posisi terakhir dan diikuti dengan vokal 이, maka pengucapannya menjadi 지.


C. Batchim Rangkap / Gabungan
Batchim rangkap yaitu konsonan rangkap beda di akhir suku kata. Pengucapan batchim rangkap ada 2 cara pengucapan yaitu 'konsonan depan yang diucapkan' atau 'konsonan belakang yang diucapkan'.


Pengucapan 받침 konsonan 'rangkap beda' ketika diikuti Konsonan
Contoh KataPengucapanKonsonan yg Diucapkan

[talk]

[tak]
ㄺ: konsonan belakang ㄱ
읽다
[ilk-ta]
익따
[ik-tta]
ㄺ: konsonan belakang ㄱ
많다
[manh-ta]
만타
[man-tha]
ㄶ: konsonan depan ㄴ
없다
[ôps-ta]
업따
[ôp-tta]
ㅄ: konsonan depan ㅂ
젊다
[côlm-ta]
점따
[côm-tta]
ㄻ: konsonan belakang ㅁ
굶다
[kulm-ta]
굼따
[kum-tta]
ㄻ: konsonan belakang ㅁ
짧다
[c'alp-ta]
짤따
[c'al-tta]
ㄼ: konsonan depan ㄹ
앉다
[ant-ta]
안따
[an-tta]
ㄵ: konsonan depan ㄴ

[nôks]

[nôk]
ㄳ: konsonan depan ㄱ
여덟
[yô-dôlp]
여덜
[yô-dôl]
ㄼ : konsonan depan ㄹ

Meskipun demikian, tidak ada aturan khusus untuk cara pengucapan batchim konsonan 'rangkap beda' yang diikuti oleh konsonan pada suku kata berikutnya. Anda harus menghafal kata-kata tersebut secara individual. 


Pengucapan 받침 konsonan 'rangkap beda' ketika diikuti Vokal
Contoh KataPengucapan
읽어
[ilk-ô]
일거
[il-kô]
없어
[ôps-ô]
업서
[ôp-sô]
앉아
[ant-a]
안자
[an-ja]
짧아
[c'alp-a]
짤바
[c'al-ba]
싫어
[silh-ô]
실어 → 시러
[si-rô]
괜찮아
[kwæn-chant-a]
괜찬아 → 괜차나
[kwæn-cha-na]
많이
[manh-i]
만이 → 마니
[ma-ni]
핥아
[halth-a]
핥아 → 할타
[hal-tha]
굶어
[kulm-ô]
굶어 → 굴머
[kul-mô]
읊어
[eulph-ô]
읊어 → 을퍼
[eul-phô]


D. Batchim Asimilasi
Ketika konsonan tertentu saling bertemu, ada aturan asimilasi konsonan yang memodifikasi standar pengucapan suku kata tersebut.


Aturan Pengucapan Batchim Asimilasi
Contoh KataBunyi PengucapanAturan Batchim Asimilasi
한국말 (bahasa korea)
[han-guk-mal]
한궁말
[han-gung-mal]
Bila  bertemu 
 dibaca 'ng'
작년 (tahun lalu)
[cak-nyôn]
장년
[cang-n-yôn]
Bila  bertemu 
 dibaca 'ng'
대학로 (nama daerah)
[tæ-hak-ro]
대항노
[tæ-hang-no]
Bila  bertemu 
+ dibaca 'ng+n'
행복하다 (bahagia)
[hæng-bok-ha-da]
행보카다
[hæng-bo-kha-da]
Bila  bertemu 
+ dibaca 'ㅋ: kh'
한류 (korean wave)
[han-ryu]
할류
[hal-lyu]
Bila  bertemu 
+ dibaca 'l'
설날 (hari tahun baru)
[sôl-nal]
설랄
[sôl-lal]
Bila  bertemu 
 dibaca 'l'
열한시 (jam sebelas)
[yôl-han-si]
여란시
[yô-ran-si]
Bila  bertemu 
 dibaca 'r' [ tdk dibaca]
동료 (rekan kerja)
[dong-ryo]
동뇨
[dong-nyo]
Bila  bertemu 
 dibaca 'n'
입학 (masuk sekolah)
[ip-hak]
이팍
[i-phak]
Bila  bertemu 
+ dibaca 'ㅍ: ph'
십육 (16)
[sip-yuk]
심육
[sim-yuk]
Bila  bertemu 
 dibaca 'ㅁ: m'
십만 (100.000)
[sip-man]
[sim-man]Bila  bertemu 
 dibaca 'ㅁ: m'
그렇지 (benar)
[geu-rôt-ji]
그러치
[geu-rô-chi]
Bila  bertemu 
+ dibaca 'ㅊ: ch'
합니다 (mengerjakan)
[hap-ni-da]
함니다
[hamni-da]
Bila  bertemu 
 dibaca 'ㅁ: m'
곧 할 거야 (segera akan ku kerjakan)
[kot-hal-kô-ya]
고탈꺼야
[ko-thal-kkô-ya]
Bila  bertemu 
+ dibaca 'ㅌ: th'
있는 (yang ada)
[it-neun]
인는
[in-neun]
Bila ㄷ, ㄸ, ㅌ, ㅅ, ㅆ, ㅈ, ㅉ, ㅊ bertemu ㄴ, ㅁ
ㄷ, ㄸ, ㅌ, ㅅ, ㅆ, ㅈ, ㅉ, ㅊdibaca 'ㄴ: n'


E. Batchim Pengecualian
Kata seperti 닭 (ayam) ketika diikuti dengan partikel subjek 이 dan partikel objek 을 biasanya memiliki pengucapan "달기" dan "달글" jika mengikuti aturan normal. Namun bisa juga diucapkan menjadi "다기" dan "다글" sebagai gantinya. 


Beberapa Contoh Pengucapan Batchim yang Sulit Dibedakan


Batchim
Tanpa Batchim
Ada Batchim
매주
[mæ-ju: tiap minggu]
맥주
 [mæk-ju: bir]
아내
[a-næ: istri]
안내
[an-næ: petunjuk/informasi]
머리
[mô-ri: kepala]
멀리
[môl-li: jauh]





Terima Kasih Sudah Berkunjung dan Membaca Artikel ini ya ^^

0 komentar:

Posting Komentar